
Menyalakan Semangat Menghafal melalui Quran Camp
Yogyakarta, 15 Februari 2025 – Dalam rangka meningkatkan motivasi santri kelas X dalam menghafal Al-Qur’an, SMA Islam Terpadu (SMAIT) Baitussalam Yogyakarta menggelar Quran Camp pada tanggal 15 Februari 2025. Kegiatan