Taujih Pimpinan PPM Baitussalam Dan Dewan Masyayikh : Pesan dan Nasehat Untuk Pembimbing Tahfidz

Sleman-Pondok Pesantren Modern (PPM) Baitussalam Prambanan mengadakan acara taujih pesan dan nasehat Pimpinan PPM Baitussalam bersama Dewan Masyayikh kepada para pembimbing tahfidz. Acara ini berlangsung pada hari Senin, 21 Juli 2025 pukul 20.00 WIB. Bertempat di Gedung Pusat PPM Baitussalam dan dihadiri oleh seluruh pembimbing tahfidz. Acara ini diiniasi oleh Bidang Kepengasuhan PPM Baitussalam . […]