
Artikel
Kisah Haru Ukasyah bin Mihshan – Taujih KH Abdul Hakim AKA
Pondok Pesantren Modern Baitussalam mengadakan Taujih Rutin untuk Guru dan Karyawan setiap hari Selasa. Pada Selasa (04/09) Ustadz K.H. Abdul Hakim, A.Ka. memberikan taujih mengenai kisah salah satu sahabat nabi